kebingungan
-
suatu hari satu keluarga merawat kakek yg sudah positif covid 19
apa yg d lakukan anggota keluarga yg lain haruskah d karantina di rumah utk anggota keluarga yg lain
-
This post is deleted!
-
Halo selamat malam @nisvy membantu menjawab
iya, langkah yang perlu dilakukan anggota keluarga yang lain adalah melakukan isolasi mandiri di rumah. Karena kelarga memiliki kemungkinan besar kontak dengan penderita atau kontak dengan barang yang mungkin terpercik droplet penderita. Sehingga, kemungkinan resiko tertular covid semakin besar
Anggota keluarga penderita perlu membatasi interaksi fisik dengan masyarakat disekitar termasuk orang yang berada dalam 1 rumah, menggunakan masker, menggunakan eralatan makan, mandi, sholat pribadi menghindari memegang barang-barang di tempat umum dan upayakan untuk tetap berada di dalam rumah. Rumah juga bisa di sterilkan dengan desinfektan (penyemprotan disinfektan hanya untuk barang di rumah)
Sekian, semoga membantu